Mahasiswa MTK Berhasil Ujian Tesis dengan Penguji Profesor dari Gifu University, Jepang
Yogyakarta, 26 Februari 2024 – Momen penting bagi mahasiswa Magister Teknik Kimia UAD yaitu Nafira Alfi mahasiswa yang telah lulus dalam 3 semester ini berhasil menyelesaikan ujian tesis dengan salah satu penguji yang merupakan Profesor dari Gifu University, Jepang. Profesor Dr. Lim Lee Wah merupakan ahli dalam bidang chromatography turut serta sebagai penguji pada ujian […]